top of page

Ikuti Grup Koordinasi Inisiatif
Non-Pemerintah COVID-19 di Bali
Gugus Tugas COVID-19 Bali telah berkoordinasi dengan Yayasan Kopernik untuk memfasilitasi pembentukan grup koordinasi non-pemerintah di Bali ini. Partisipasi dalam Grup Koordinasi COVID-19 terbuka untuk siapa pun yang saat ini terlibat dalam tahap implementasi (atau perencanaan) tanggap darurat COVID-19 di Bali.
Tujuan dari Grup Koordinasi COVID-19 ini adalah:




Pertemuan ini akan diadakan secara virtual setiap minggu, berlangsung pada:

Setiap hari Rabu, 14:00-16.00 WITA
Tautan Zoom: https://bit.ly/grupkoordinasicovid19bali
Meeting ID: 819-6590-3915
Meeting password: 974599
Sebelum berpartisipasi, bila kegiatan organisasi atau kelompok Anda belum dapat dicantumkan dalam database koordinasi, mohon untuk mengisi formulir ini. Informasi tersebut akan digabungkan ke dalam database Koordinasi Inisiatif Non-Pemerintah COVID-19 di Bali.
Jika Anda memiliki pertanyaan terkait formulir, ingin mengakses atau memperbaharui infomasi terkait kegiatan organisasi atau kelompok Anda di dalam database, silakan menghubungi nomor berikut:
+62 813 5326 5730 (wa/telp)


Kami berharap untuk dapat berjumpa Anda secara virtual di pertemuan koordinasi yang akan datang. Dan dipersilakan untuk menyebarkan informasi ini kepada para pihak lain yang aktif dalam merespon COVID-19 di Bali!
Salam Sehat dari semua anggota Grup Koordinasi Inisiatif Non-Pemerintah COVID-19 di Bali
bottom of page